Click Me!
" Selamat Datang di Website Resmi SDN Brebeg 03"

Friday, 7 February 2020

Tanoto Foundation : PELATIHAN PRAKTEK BAIK MODUL 1 PEMBELAJARAN DAN BUDAYA BACA DI SD DAN MI

No comments:
PELATIHAN PRAKTEK BAIK MODUL 1 PEMBELAJARAN 
DAN BUDAYA BACA DI SD DAN MI 
Cilacap, 4 - 6 Februari 2020  (Klaster 1)


Selamat malam rekan guru di seluruh Indonesia, kali ini penulis akan bercerita tentang kegiatan bersama Tanoto Foundation di Sindoro Hotel Cilacap yang di ikuti  oleh 27 sekolah piloting yang dipilih oleh Dinas Pendidikan dan Kebudayaan serta Kementerian Agama Cilacap bersama Tanoto Foundation. Sekolah dan madrasah mitra yang telah terpilih tersebut yaitu :


1. SDN Jeruklegi Kulon 01
2. SDN Jeruklegi Kulon 04,
3. SDN Jeruklegi Kulon 06
4. SDN Brebeg 01
5. SDN Brebeg 02
7. SDN Sawangan 01
8. SDN Sawangan 02
9. MIN 2 Cilacap 
10. MI Al Iman Sarwadadi
11. SMPN 2 Jeruklegi 
12. SMPN 3 Jeruklegi 
13. SMPN 7 Cilacap
14. SDN Karangkandri 01 
15. SDN Karangkandri 03 
16. SDN Karangkandri 04
17. SDN Slarang 01 
18. SDN Slarang 03 
19. SDN Slarang 04
20. SDN Slarang 05
21. MI YABAKII Kesugihan 01 
22. MI YABAKII Kalisabuk 03 
23. SMPN 1 Kesugihan 
24. SMPN 2 Kesugihan 
25. SMPN 3 Kesugihan 
26. MTsN 3 Cilacap
27. MTsN 4 Cilacap

Alhamdulillah sekolah kami termasuk menjadi sekolah piloting Tanoto Foundation, sebenarnya jauh sebelum pelaksanaan kegiatan tersebut penulis sudah tertarik dan penasaran dengan Tanoto Foundation yakni sejak dibukanya pendaftaran Fasda (Fasilitator Daerah) namun karena kesibukan dan kemampuan diri yang masih belum pantas, niatan untuk mendaftar sebagai Fasda  diurungkan walaupun rekan guru dan KS sangat mendorong. 

Ada hal menarik bahwa kegiatan sebagus Tanoto Foundation sedikit sekali yang mengulasnya di Jagad Dunia Maya bahkan  mbah google yang menjadi andalan bertanya, seakan kurang memberikan jawaban yang memuasakan, mesin pencari selalu mengarah ke Website  Resminya yakni https://www.pintar.tanotofoundation.org/  padahal yang saya cari adalah opini atau review yang bersifat netral dari orang yang sudah pernah atau terlibat kegiatan dengan Tanoto Foundation.  sebab itulah kami mencoba berbagi informasi dan pengalaman terkait kegiatan kami bersama Tanoto  Foundation agar lebih banyak Guru yang mengenal dan mencintai  Tanoto Foundation.


Apa Itu Tanoto Fundation ?
menurut Wikipedia Tanoto Foundation adalah lembaga filantropi yang didirikan oleh Sukanto Tanoto dan Tinah Bingei Tanoto yang memiliki fokus pada penanggulangan kemiskinan melalui dukungan terhadap pendidikan, pemberdayaan masyarakat, dan peningkatan kualitas hidup.  didirikan tahun 1981 Oleh  Sukanto TanotoTinah Bingei Tanoto.



Bersambung . . .  ( nunggu kober )









No comments:

Post a Comment

e-Learning SDN Brebeg 03

CEK DATA PNS KAB. CILACAP

GURU SDN BREBEG 03

PALING BANYAK DICARI

Mugi Santosa. Powered by Blogger.
PENGUMUMAN : PATUHI PROTOKOL KESEHATAN Admin

STATISTIK

PENGUNJUNG BULAN INI

CHANNEL YOUTUBE SILAHKAN KUNJUNGI

PENGASUH

My photo
" Sebaik - baiknya manusia adalah yang paling banyak manfaatnya bagi orang lain"
Diolah Oleh :

Kata Mutiara


Memohonlah kepada Allah supaya memperbaiki hati dan niatmu, karena tidak ada sesuatu yang paling berat untuk kau obati selain keduanya. Ketika hatimu sedang menghadap (Allah) maka seketika mungkin untuk berpaling, maka ketika menghadap itulah engkau harus merampasnya supaya tidak berpaling. – Uwais al Qarni/ Bahjatul Majalis,Ibnu Abdil Barr

“Dengan kecerdasan jiwalah manusia menuju arah kesejahteraan.” – Ki Hajar Dewantara